PANDUAN UAS ONLINE UNTUK MAHASISWA - SEMESTER GENAP 2020/2021

Selamat pagi Mahasiswa Undika

sesuai kalender akademik 202, BAAK informasikan :

 

UAS (Ujian Akhir Semester)  tgl. 12 - 23 Juli 2021


Hanya mahasiswa yang tidak kena presensi yang boleh ikut Ujian Akhir Semester

(presensi  kehadiran kuliah>=75%) 


Cek Jadwal UAS di sicyca – Jadwal Ujian – Jadwal Ujian Akhir Semester (UAS)

hanya ujian Tulis dan Praktikum saja yang terjadwal, untuk yang sifatnya Demo/Take home, jadwal ujian sesuai kesepakatan dengan dosen masing2. Pastikan jangan salah jadwal ya !

 

Prosedur UJIAN tulis,  mahasiswa wajib login lewat Gate Dinamika :

gate.dinamika (masukan nim & pin) --> pilih  Sicyca --> Akademik --> Jadwal Ujian (UAS) --> klik  Site (brilian) untuk download soal. 

Download soal (5 menit sebelum jadwal ujian dimulai),  kerjakan soalnya 

Upload file jawaban (sebelum waktu ujian habis)  --> klik  validasi -->   selesai

 

Panduan UAS tulis buat mahasiswa, silahkan download pada attach file dibawah ini 

 

selamat ujian – Semoga sukses

BAAK – 24 Juni 2021


1. PANDUAN UJIAN ONLINE UNTUK MAHASISWA